Minggu, 21 Agustus 2011

Subnetting Pada IP Address

Share this history on :

Subnetting Pada IP Address

Pembagian jaringan besar ke dalam jaringan yang kecil-kecil inilah yang disebut sebagai subnetting
Teknologi yang berbeda. Dalam suatu organisasi dimungkinkan menggunakan bermacam teknologi dalam jaringannya. Semisal teknologi ethernet akan mempunyai LAN yang berbeda dengan teknologi FDDI.
Kongesti pada jaringan. Sebuah LAN dengan 254 host akan memiliki performansi yang kurang baik dibandingkan dengan LAN yang hanya mempunyai 62 host. Semakin banyak host yang terhubung dalam satu media akan menurunkan performasi dari jaringan. Pemecahan yang paling sedherhana adalah memecah menjadi 2 LAN.
Departemen tertentu membutuhkan keamanan khusus sehingga solusinya memecah menjadi jaringan sendiri.
Cara menghitungnya :
1. Jumlah Subnet = 2x , dimana x adalah banyaknya binary 1 pada octet terkhir subnetmask
(2 oktet terakhir untuk kelas B, dan 3 oktet terakhir untuk kelas A).
2. Jumlah Host per Subnet = 2y -2 , dimana y adalah kebalikan dari x yaitu banyaknya binary 0 pada oktet terakhir subnet3.
Blok Subnet = 256 – (nilai oktet terakhir subnetmask) subnet lengkapnya adalah 0,64,128,192.
4. host pertama adalah 1 angka subnet, dan broadcast adalah 1 angka sebelum subnet berikutnya.
     
      Untuk lebih jelasnya silahkan kalian download powerpointnya
    Disini...
    dan untuk pdfnya silahkan Disini...



Artikel Terkait:

2 komentar:

Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x(

Posting Komentar